• Jelajahi

    Copyright © NARASI RAKYAT
    Best Viral Premium Blogger Templates


     


     


     

     



     


     


     


     


     


     


     


     


     


     


     


     

     



     


     


     


     


     


     


     


     

     



     


     

    Iklan


     

    Reuni Akbar Seluruh Alumni STAIN/IAIN Parepare

    Satry Polang
    Selasa, 16 Juli 2024, Juli 16, 2024 WIB Last Updated 2024-07-16T17:52:47Z
    masukkan script iklan disini
    banner 728x250

     

    Reuni Akbar Seluruh Alumni STAIN/IAIN Parepare

    NARASIRAKYAT, Parepare  – Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare mengundang seluruh alumni STAIN/IAIN Parepare untuk menghadiri Reuni Akbar yang akan dilaksanakan di Auditorium IAIN Parepare. Acara ini akan menjadi ajang merangkai kenangan dan merajut keakraban sesama alumni.


    Waktu dan Lokasi:

    - Tanggal:24 Agustus 2024

    - Lokasi:Institut Agama Islam Negeri Parepare


    Agenda Acara:

    - Jalan Santai

    - Dialog Alumni - Pimpinan dan Ramah Tamah

    - Pembagian Doorprize


    Rektor IAIN Parepare, Prof. Dr. Hannani, mengungkapkan harapannya bahwa reuni ini akan mempererat hubungan antara alumni dan kampus. "Kami sangat antusias menyambut seluruh alumni. Reuni ini bukan hanya untuk merayakan kebersamaan, tetapi juga untuk memperkuat jaringan dan kolaborasi di masa depan," ujarnya.


    Registrasi:

    - Scan QR Code atau

    - Akses link berikut: [bit.ly/reuniakbariain](https://bit.ly/reuniakbariain)


    Narahubung:

    - Sekretaris Panitia: 0812-4160-4895

    - Panitia: 0853-1444-3012


    Jangan lewatkan kesempatan untuk memenangkan aneka hadiah menarik dan berpartisipasi dalam berbagai kegiatan seru. Segera daftarkan diri Anda dan ramaikan Reuni Akbar ini!

    Komentar

    Tampilkan